Profil Nawangsari

Profil

  • GAMBARAN UMUM SOSIAL BUDAYA
    1. Demografi

Jumlah Penduduk Desa  Nawangsari .Kecamatan Weleri Kabupaten Kendal, berdasarkandata Profil Desa tahun 2021 sebesar 2.996 jiwa yang terdiri dari 1.537 laki laki dan perempuan 1.459 jiwa sesuai dengan tabeldibawah ini:

Tabel  1

Pertumbuhan Penduduk

No.

Kelompok Umur

(Tahun)

Laki-Laki

Perempuan

Jumlah

Prosentase (%)

1.

0 - 4

61 Jiwa

43 Jiwa

104   Jiwa

3,47%

2.

5 - 9

137  Jiwa

97  Jiwa

234 Jiwa

7,81%

3.

10 - 14

116  Jiwa

105 Jiwa

221  Jiwa

7,38%

4.

15 - 19

112  Jiwa

116 Jiwa

228  Jiwa

7,61%

5.

20 - 24

112  Jiwa

109  Jiwa

221 Jiwa

7,38%

6.

25 - 29

132 Jiwa

122 Jiwa

254  Jiwa

8,48%

7.

30 - 34

128 Jiwa

104  Jiwa

232  Jiwa

7,74%

8.

35 - 39

132  Jiwa

113 Jiwa

245  Jiwa

8,18%

9.

40 - 44

119  Jiwa

98  Jiwa

217  Jiwa

7,24%

10.

45 - 49

96  Jiwa

105  Jiwa

201  Jiwa

6,71%

11.

50 - 54

92 Jiwa

92  Jiwa

184  Jiwa

6,14%

12.

55 - 59

74 Jiwa

115 Jiwa

189 Jiwa

6,31%

13.

60 - 64

91  Jiwa

96 Jiwa

187  Jiwa

6,24%

14.

65 -75

135  Jiwa

144 Jiwa

279  Jiwa

9,31%

Jumlah

1.537  Jiwa

1.459 Jiwa

2.996 Jiwa

100%

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

Kemudian kalau kita lihat trend pertumbuhan pencari kerja dari tahun ketahun semakin meningkat walaupun peningkatanya tidak begitu signifikan.

 

 

 

Tabel  2

Pertumbuhan Angkatan Kerja

Klasifikasi

2017

2018

2020

L

P

L

P

L

P

Usia Kerja

435

395

450

400

504

448

Angkatan Kerja

105

100

110

100

116

105

Mencari Kerja

99

96

108

100

112

109

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

 

 

  1. Pendidikan

Pendidikan adalah salah satu instrumen penting untuk peningkatan kualitas dan kuantitas pendidikan. Di Desa Nawangsari, masih terdapat 31 perempuan yang belum tamat SD dan 23 laki laki. Selengkapnya sebagaimana dalam table berikut:

 

 

 

Tabel 3

Tingkat Pendidikan

No.

Pendidikan

L

P

Jumlah

1.

Tidak Tamat SD

23

31

54

2.

Tamat SD

23

31

54

3.

Tidak Tamat SLTP

201

346

547

4.

Tamat SLTP

529

443

972

5.

Tamat Akademi / PT

563

536

1099

Jumlah

1537

1459

2996

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

  1. Kesehatan

Kesehatan adalah merupakan kebutuhan pokok bagi masyarakat Desa Nawangsari, untuk mendukung Program Nasional.

Tabel 4

Indikator Kesehatan

URAIAN

2019

2020

2021

Penolong Balita Tenaga Kesehatan

2

2

2

Angka Kematian Bayi (IMR)

2

2

1

Angka Kematian Ibu Melahirkan (MMR)

0

0

0

Cakupan Imunisasi

80

86

91

Balita Gizi Buruk

0

0

0

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

  • GAMBARAN UMUM KEMISKINAN

Berdasarkan Analisa Kemiskinan Partisipatif Jumlah RTM di Desa Nawangsari sejumlah 103 KK, yang tersebar hampir merata di RTM (Rumah Tangga Miskin).

Tabel 5

Kategori Kemiskinan

Kategori

2019

2020

2021

Sangat Miskin

90 KK

85 KK

80 KK

Hampir Miskin

20 KK

25 KK

13 KK

Miskin

11 KK

11 KK

11 KK

Kaya

422 KK

424 KK

444 KK

Sangat Kaya

112 KK

112 KK

112 KK

JUMLAH

655 KK

657 KK

660  KK

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

 

 

  • GAMBARAN UMUM EKONOMI
  1. Pertumbuhan Ekonomi

Salah satu indikator ekonomi untuk mengukur hasil hasil pembangunan adalah Produk Domestik Regional Bruto (PDRB).Dari data PDRB dapat dilihat pertumbuhan ekonomi suatu desa dan kontribusi sektor dalam kegiatan pembangunan. Pertumbuhan ekonomi Desa Nawangsari Kecamatan Weleri Kabupaten Kendal, dapat dilihat dalam table dibawah ini:

Tabel 6

Pertumbuhan Ekonomi

Desa Nawangsari Tahun 2021

Tahun

PDRB (RP)

Laju Pertumbuhan

%

Harga Berlaku

Harga Konstan

2021

2.342.932

1.932.342

-2,38

2020

2.26.443

1.812.254

-3,27

2019

2.000.208

1.782.221

4,71

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

  1. Potensi Sumber Perekonomian

Tabel 7

Potensi Hasil Pertanian

No

Komoditas

Produksi / Tahun

2019

2020

2021

1.

Tanaman Pangan

 

 

 

 

-   Padi

20 ha

20 ha

20 ha

 

-   Jagung

0 ha

0 ha

0 ha

 

-   Ubi Kayu

0 ha

0 ha

0 ha

 

-   .....dan seterusnya.

 

 

 

2.

Buah Buahan

 

 

 

 

-   Mangga

0 ha

0 ha

0 ha

 

-   .....dan seterusnya.

 

 

 

3.

Perkebunan

 

 

 

 

-   Kelapa

0 ha

0 ha

0 ha

 

-   .....dan seterusnya.

 

 

 

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

 

 

 

 

Tabel 8

Potensi  Peternakan dan Perikanan

No

Komoditas

Produksi / Tahun

2019

2020

 

2021

1

Peternakan

 

 

 

 

-   Sapi

0

0

0

 

-   Kerbau

0

0

0

 

-   Kambing

0

0

0

 

-   Ayam

0

0

0

 

-   .....dan seterusnya.

 

 

 

2

Perikanan

 

 

 

 

-   Keramba

0

0

0

 

-   Tambak

0

0

0

 

-   Empang

0

0

0

 

-   .....dan seterusnya.

 

 

 

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

  • GAMBARAN UMUM INFRASTRUKTUR

Secara umum gambaran kondisi umum infrastruktur yang ada di Desa Nawangsari sebagai berikut:

Tabel 9

Kondisi Infrastruktur Perhubungan

No

Uraian

Kondisi

Jumlah Panjang Jalan

Baik (M)

Rusak (M)

1

Jalan Desa

 

 

 

 

-   Rabat Beton

2100

0

2100

 

-   Makadam

0

0

0

 

-   Tanah

0

0

0

 

-   .....dan seterusnya.

 

 

 

2

Jalan Antar Desa

 

 

 

 

-   Rabat Beton

1255

0

1255

 

-   Makadam

0

0

0

 

-   Tanah

0

0

0

 

-   .....dan seterusnya.

 

 

 

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

Tabel 10

Kondisi Infrastruktur Irigasi

No.

Uraian

Kondisi

Jumlah

Baik

Rusak

1.

Saluran Primer

7

0

7

2.

Saluran Skunder

14

0

14

3.

Saluran Tersier

12

0

12

4.

.....dan seterusnya.

 

 

 

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021

Tabel 11

Kondisi Infrastruktur Permukiman

No.

Uraian

2018

2019

2020

1.

Rumah Tidak Sehat

31 KK

19 KK

0 KK

2.

Rumah Tidak Layak Huni

31 unit

19 unit

0 unit

3.

.....dan seterusnya.

 

 

 

Sumber Data Profil Desa Tahun 2021